Rabu, 12 Oktober 2016

Jenis-jenis character tambahan selain upper case dan lower case

Berikut adalah jenis-jenis character tambahan selain upper case dan lower case :

1. Ligatures
      Dua buah character atau lebih yang digabungkan menjadi satu kesatuan.
2. Modern Figures
       Angka-angka yang memiliki ketinggian sama dengan upper case. Modern figures sering disebut juga dengan lining figures.
3. Old Style Figures
       Angka-angka yang memiliki ketinggian yang sama dengan meanline dan lower case.
4. Foreign Accents
        Character yang melengkapi sebuah set characters dalam sebuah bahasa tertentu, seperti beberapa tanda baca atau huruf-huruf tertentu yang terdapat dalam bahasa Jerman atau Perancis.
5. Small Caps
       Upper case yang memiliki tinggi yang sama dengan lower case (x-height).
6. Fractions
        Angka-angka pecahan.
7. Punctuation Marks
       Tanda-tanda baca.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KAPAMALIAN

KAPAMALIAN Kapamalian dituliskeun téh lain pikeun jadi ageman, ngan supaya nyaho baé, yén kolot urang baheula mah dina hirup-kumbuhna téh...