Rabu, 26 April 2017

Brush pada photoshop



Alat pada adobe photoshop ini sangatlah penting bagi pada design grafis. Karena brush dapat membuat gambar yang cukup menarik dan juga sangat kreatif. Dengan menggunakan tool ini sudah banyak gambar yang hasilnya begitu memuaskan dan tentunya gambar yang keren.

Brush tool adalah alah kuas untuk sapuan atau melukiskan suatu gambar pada lembar kerja. Tool ini memungkinkan untuk membuat sebuah sapuan.

Brush adalah kuas/sikat, Brush tool fungsinya hampir sama dengan pencil tool hanya saja ukuran Brush tool lebih besar daripada pencil tool.

Langkah untuk membuat Brush adalah sebagai berikut :
1. Bukalah file yang ingin dijadikan sebagai Brush
2. Klik menu Select > all
3. Pilih menu Edit > Define Brush Preset
4. Berilah nama pada Brush yang dibuat
5. Tekan Ok

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KAPAMALIAN

KAPAMALIAN Kapamalian dituliskeun téh lain pikeun jadi ageman, ngan supaya nyaho baé, yén kolot urang baheula mah dina hirup-kumbuhna téh...